Halo sobat pajak, setelah mengenal retibusi daerah pada artikel sebelumnya (Ayo Mengenal Retribusi Daerah), kali ini kita akan mengenal jenis-jenis retribusi daerah. Untuk lebih lanjut tau apa saja jenis-jenis retribusi daerah, yuk simak bahasan lengkapnya melalui artikel bawah ini:
Jenis Retribusi daerah
Berdasarkan UU No.28 Tahun 2009, retribusi daerah dibagi menjadi 3 jenis yaitu Retribusi Jasa Umum, Retribusi Jasa Usaha, dan Retribusi Perizinan Tertentu. Berikut penjelasannya: